Sabtu, 23 April 2011

Test Ride: Viar VixR 150

JAKARTA (DP) ? Di jalan memang tidak banyak ditemui. Namun Viar VixR 150 sebenarnya sudah mulai digelontor ke jalanan sejak Desember tahun lalu. Sepeda motor yang turun di kelas sports ini dibanderol Rp 14,5 juta. Dari tampang, Viar VixR 150 mirip dengan Honda CBR 150 atau Minerva R150, mulai dari depan sampai buritan. Dapurpacu.com sempat [...]

Source: http://reviewcenter.adiwarta.com/2011/04/test-ride-viar-vixr-150-2/

Read More...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar